Bagaimana Mengukur Dengan Akurat pada CorelDraw



Kebutuhan akan desain sudah semakin tinggi dan melunjak saat ini, terkadang beberapa orang mengambil jalan untuk menjadi designer dan mencoba belajar bagaimana caranya menggunakan aplikasi yang akan mereka gunakan nantinya untuk mendesain, contohnya CorlDraw

Hal-hal sederhana yang terkadang sukar di lewatkan adalah bagaimana agar bisa membuat ukuran objek dengan akurat, seperti misalkan ingin di gunakan untuk banner, untuk kartu nama, dan banyak contoh lain dimana memaksa kita untuk mengukur dengan akurat

Ketika kita memilih sebuah bentuk pada tool box di  CorelDraw untuk di aplikasi kan ke lembar kerja, kita bisa memilih beberapa opsi, mulai dari lingkaran, persegi sampai polygon yang setelahnya bisa kita atur sendiri pada lembar kerja

Namun karna ketidak tahuan kita, akhirnya kita hanya memprediksi dan memperkirakan saja bahwa ukuran tinggi dan lebar sudah sama. Padahal kita bisa menyettingnya agar ukuran tersebut sesuai dengan yang kita inginkan dengan ukuran yang presisi, di kecilkan dengan perbandingan ukuran tinggi dan lebar yang sama (karna tidak mungkin kita mengukur 2 meter pada lembar kerja CorelDraw).

Ada 2 cara mudah yang akan saya bagikan terkait bagaimana mengubah ukuran objek pada coreldraw dengan akurat dan sangat presisi, berikut cara dan langkah-langkahnya;

1. Mengubah Ukurannya Sesuai dengan Satuan 
Kita bisa mengubah ukuran objek aktif sesuai dengan satuan yang kita gunakan, semisal saja kita menggunakan satuan milimeter, atau bahkan centimeter, atau terkadang juga ada yang menggunakan satuan point.

Setelah kita memilih objek yang akan di ubah ukurannya maka pada bagian property bar akan muncul pilihan untuk mengubah ukuran tersebut, setelah itu kita bisa mengubah angka nya sesuai dengan keinginan, berikut contoh yang bisa saya berikan

Objek yang bisa di ubah pun bukan hanya sekedar objek persegi, segitiga, atau lingkaran seperti di atas, namun hal itu berlaku untuk semua objek yang ada pada lembar kerja CorelDraw, baik itu foto, atau logo yang bahkan sudah di group, atau tanda tangan yang telah di gambar ulang sekalipun.

2.Perbesar dan Perkecil dengan Presisi (sebanding)

Cara ini tergolong cara cepat ketimbang harus mengetik ukuran yang akan kita gunakan, kemudian ternyata kurang cocok bahkan sampai menggunakan koma. Namun kamu harus bermain dengan 2 tangan yakni menggunakan shortcut yang ada pada keyboard

Kamu cukup meng klik objek yang akan kamu ubah sampai dia menjadi objek aktif, kemudian kamu bisa menekan tombol shift, dan silahkan arahkan cursor mouse mu ke salat satu pojok objek tersebut ( jangan di lepas ya tombol shift nya ), kemudian kamu bisa menggeser ukuran objek sesuai dengan keinginanmu

Tonton juga videonya :


Share on Google Plus

About Annas S

Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor Lorm Ipsum Dolor

1 komentar:

  1. Bagaimana Mengukur Dengan Akurat Pada Coreldraw - Tech-Qum >>>>> Download Now

    >>>>> Download Full

    Bagaimana Mengukur Dengan Akurat Pada Coreldraw - Tech-Qum >>>>> Download LINK

    >>>>> Download Now

    Bagaimana Mengukur Dengan Akurat Pada Coreldraw - Tech-Qum >>>>> Download Full

    >>>>> Download LINK

    ReplyDelete